Awal puasa Ramadhan 1436 H jatuh pada hari kamis,18 Juni 2015 hal ini berdasarkan keputusan pemerintah melalui sidang isbat yang dipimpin langsung oleh Menteri Agama Lukman Saifuddin.Masyarakat menyambut keputusan tersebut dengan mempersiapkan kebutuhan untuk berpuasa terutama untuk makan sahur pertama.Seperti sudah menjadi kebiasaan jika akan memasuki bulan Ramadhan pasar-pasar tradisional selalu dipadati pembeli yang ingin membeli kebutuhan untuk puasa dihari pertama.Begitu juga diperumahan tempat saya tinggal meskipun tidak memiliki pasar tradisional namun memanfaatkan lahan kosong jadilah sebuah pasar rakyat.Hari ini suasana pasar lebih ramai dibandingkan hari-hari biasanya.Berikut suasana pasar yang berhasil diliput media kompilasi.com.
Tak ada lokasi parkir jalanpun jadi |
Jalanan penuh sesak oleh pedagang |
Tukang sayur mayur diburu pembeli |
Penjual bumbu dapur tak luput dari serbuan warga |
Jalanan penuh sesak warga yang berbelanja |
0Komentar
Dilarang nyepam ! Apalagi menyelipkan URL (Hidup/Mati) atau promosi dikolom komentar ! Mau Promo Silahkan Pasang Iklan